‘Menciptakan Generasi Mandiri’, demikian tema acara wisuda tahun 2018.

Dengan membekali para siswa dengan ilmu pengetahuan dan disertai beragam keterampilan , diharapkan  kemandirian anak-anak berkebutuhan khusus, dapat terbentuk dan terlatih.

        

Tiada yang lebih indah selain ucapan syukur Alhamdulilah.

Selamat atas kelulusan siswa/i SLB D-D1 YPAC Jakarta. Semoga ilmu-ilmu yang telah diperoleh saat ini mampu menjadi bekal yang terbaik di masa depan.

Selamat berjuang mengamalkan ilmu, Sukses dan jaya selalu untuk anak-anakku.

      

Comments are closed, but trackbacks and pingbacks are open.