MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) Tahun Ajaran 2024 – 2025 SLB D-D1 YPAC Jakarta
Tak Kenal Maka Tak Sayang Dengan mengangkat tema “Eksplorasi Diri dan Kembangkan Karakter Cinta Budaya”, 80 orang peserta didik SLB D-D1 YPAC Jakarta, mengikuti kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) selama tiga hari mulai 8 Juli sampai dengan 10 Juli 2024. Ibu Ai Ucu Rosidah – Kepala Sekolah SLB D-D1Continue Reading
BAKTI KESEHATAN POLRES METRO JAKARTA SELATAN DI YPAC JAKARTA
Dalam rangka Hari Bhayangkara ke 78 tahun 2024, Polres Metro Jakarta Selatan menyelenggarakan Bakti Kesehatan berupa Pengobatan Umum dan Pemeriksaan Gigi kepada disabilitas binaan, Orangtua dan Karyawan YPAC Jakarta. Menyemarakkan kegiatan tersebut sekaligus mengawali rangkaian kegiatan HUT 70 Tahun YPAC Jakarta, Layanan kesehatan melalui Klinik Utama Armis Soemarno melakukan kegiatanContinue Reading
KEMITRAAN YPAC JAKARTA DENGAN SINGAPORE INTERNATIONAL FOUNDATION (SIF)
Kegiatan kemitraan Kemitraan YPAC Jakarta dengan Singapore International Foundation (SIF) dan Singapore International Volunteer (SIV) selama 4 tahun, diawali dengan Program Workshop Okupasi Terapi Batch#1 pada 25-27 Februari & 28 Februari 2019 dan tetap terlaksana meski dalam masa pandemi. Pada tahun 2023 hingga 2025 mendatang, masih akan berlanjut program iniContinue Reading
RUN FOR EQUALITY 2024
Yayasan Plan International Indonesia (Plan Indonesia) bersama dengan YPAC Jakarta mengadakan gelaran lari bertajuk Run for Equality di SPARK-Jakarta Pusat pada hari Minggu, 28 April 2024. Lebih dari 1.000 orang berpartisipasi termasuk dari kelompok disabilitas sambil menyuarakan pentingnya kesetaraan, terutama bagi anak-anak, anak perempuan dan kelompok disabilitas. Run for EqualityContinue Reading
CSR BANK DKI KEPADA YPAC JAKARTA
Puji Syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas dukungan Bank DKI berupa bantuan dana pendidikan bagi peserta didik Cerebral Palsy binaan YPAC Jakarta, sebagai bentuk dukungan Bank DKI terhadap Pembangunan berkelanjutan. Bantuan diserahkan secara simbolis, oleh Bapak Fakhrurroji – Pemimpin Divisi Hubungan Investor kepada Ibu Lukitaningsih selaku Sekretaris Pengurus YPACContinue Reading
Penerimaan Peserta Didik Baru SLB D-D1 YPAC Jakarta Tahun Ajaran 2024/2025
Sekolah Luar Biasa (SLB) D-D1 YPAC Jakarta merupakan sekolah swasta satu-satunya di DKI Jakarta yang menyediakan layanan pendidikan khusus dengan memusatkan pada pengembangan akademis dan kemandirian khususnya bagi anak dengan disabilitas fisik. Adapun kurikulum yang digunakan yaitu Kurikulum Merdeka dan Kurikulum Fungsional yang menyesuaikan dengan kebutuhan anak serta keterpaduan layananContinue Reading
Pemberian Bantuan Dana ZIS dan Donasi dari Ibu-Ibu Pengurus PIISEI Jaya untuk siswa/i binaan YPAC Jakarta
Baiknya Allah, DIA selalu memberikan lagi dan lagi. Kami mengucapkan Terimakasih kepada Ibu-Ibu Pengurus PIISEI Jaya atas Bantuan Dana ZIS dan Donasi untuk siswa/i binaan YPAC Jakarta. Tentunya dengan donasi tersebut, anak-anak binaan YPAC Jakarta akan terus bisa mengembangkan potensi-potensi yang mereka miliki. Semoga kegiatan positif seperti ini dapat terusContinue Reading
Kegiatan Pesantren Ramadhan 1445 H/2024 M SLB D-D1 YPAC Jakarta
Kegiatan belajar siswa/i SLB D-D1 YPAC Jakarta di bulan Ramadhan senantiasa dilengkapi dengan kegiatan Pesantren Kilat. Selain untuk meningkatkan pengetahuan agama, keimanan, dan ketaqwaan, juga dimaksudkan untuk memperkuat ukhuwah islamiyah para insan berkemampuan khusus, sekaligus para orang tua, pendampingnya dan para pemerhati insan berkemampuan khusus. Dan, selalu ada makna danContinue Reading
Program Bis Sekolah Sistem Hidrolik untuk Disabilitas YPAC Jakarta
Pemprov DKI Jakarta melalui Unit Pengelola Angkutan Sekolah (UPAS) Dishub DKI Jakarta meluncurkan bis sekolah sistem hidrolik bagi peserta didik disabilitas yang menggunakan kursi roda. Kamis, 04 Januari 2024, Kasatpel Pelayanan UPAS Dishub DKI Jakarta Bapak M. Ngasri, SH.MH mengadakan sosialisasi program bis sekolah sistem hidrolik khusus disabilitas di YPACContinue Reading
PT OSA INDUSTRIES INDONESIA BERBAGI UNTUK SESAMA
Ibu Angela Inderawati selaku Direktur PT OSA Industries Indonesia beserta perwakilan manajemen PT OSA Industries Indonesia, pada hari Selasa, 12 Desember 2023 melakukan Kunjungan Bakti Sosial ke YPAC Jakarta. Pada kunjungan BERBAGI UNTUK SESAMA ini, Ibu Angela Inderawati dan para jajaran manajemen, berkenan menyampaikan bantuan kebutuhan 44 orang disabilitas binaanContinue Reading
Penandatanganan MOU Cerebral Palsy Johor (CPJ) dan YPAC Jakarta
Perwakilan Pengurus dan Manajemen YPAC Jakarta mengadakan kunjungan balasan ke Johor Bahru-Malaysia sekaligus menindaklanjuti rencana kerjasama antara Persatuan Cerebral Palsy Johor (CPJ) dan YPAC Jakarta, dengan melaksanakan penandatanganan MOU di kantor Konsulat Jenderal RI Johor Bahru, Malaysia. Penandatanganan MOU dilakukan oleh Yang Berhormat Mulia Tunku Fatimah Faridah Binti Almarhum TunkuContinue Reading
Studi Banding Ramah Cerebral Palsy Bogor ke YPAC Jakarta
Kunjungan silaturahmi dari Ramah Cerebral Palsy Bogor melakukan ke YPAC Jakarta – Jakarta CP Center untuk melihat fasilitas, sarana dan pra sarana pembinaan disabilitas fisik dan sistem tata kelola di YPAC Jakarta. Terima Kasih atas kunjungannya. Semoga kita dapat bersama-sama meningkatkan kepedulian masyarakat umum terhadap anak-anak Cerebral Palsy. Mari bersama-samaContinue Reading
Kunjungan Persatuan Cerebral Palsy Johor ke YPAC Jakarta
Pengurus dan Manajemen YPAC Jakarta – Jakarta Cerebral Palsy Center bahagia dan bangga menerima kunjungan YBM Tunku Fatimah Faridah Binti Almarhum Tunku Tan Sri Osman (Chairman) dengan anggota Board of Directors Persatuan Cerebral Palsy Johor, beserta Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) Johor Bahru yang diwakilkan oleh Bapak Mohamad Rizali NoorContinue Reading
DONASI TRADING CLASS BERSAMA PT. MIRAE ASSET SEKURITAS
Pekan lalu, Bapak Arisandhi Indrodwisatio-Direktur Mirae Asset, Bapak M. Arief Maulana-Head of Wealth Management Mirae Asset, Jeongmin Lee-Head of Content Marketing Mirae Asset, Ivonne Kaharu – Kepala Sekretaris Perusahaan Mirae Asset beserta jajarannya, meluangkan waktu untuk berbagi keceriaan bersama anak-anak binaan YPAC Jakarta dalam rangka kegiatan CSR PT. Mirae AssetContinue Reading
Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) SLB D-D1 YPAC Jakarta Tahun Pelajaran 2023/2024
Selamat Datang Siswa siswi baru di SLB D-D1 YPAC Jakarta. 3 hari para siswa/i mengikuti kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) di Sekolah Luar Biasa (SLB) D-D1 YPAC Jakarta.Tidak hanya para siswa, guru dan orangtua yang saling berkenalan. Tetapi mereka juga mengenal lebih dekat tentang keterpaduan layanan YPAC Jakarta. AyahContinue Reading
BINCANG SERU YPAC JAKARTA – INSECURE BOLEH, TAPI JANGAN KELAMAAN!
Hai Sahabat YPAC Jakarta, Pernah kah kalian merasa insecure? Bisa oleh sebab apapun. Merasa ngga percaya diri? Perasaan itu pasti ada. Tidak bisa dengan mudah bilang tidak boleh punya perasaan itu, karena itu manusiawi. Tapi jangan kelamaan, jangan kebanyakan!! Lebih baik gunakan waktu dan energi untuk membuktikan kalau kalian punyaContinue Reading
METRANET BERBAGI KASIH
Rabu, 8 Juni 2023, Metra-Net berkesempatan mengunjungi YPAC Jakarta sebagai bagian dari program Metranet Berbagi Kasih.“Kami sangat bersemangat dapat mengunjungi YPAC Jakarta dan memberikan dukungan langsung kepada anak-anak yang luar biasa disini. Melihat senyum mereka dan semangat mereka dalam menghadapi tantangan hidup, kami yakin bahwa setiap anak memiliki potensi yangContinue Reading
Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Tahun Pelajaran 2023/2024 SLB D-D1 YPAC Jakarta
Sekolah Luar Biasa (SLB) D-D1 YPAC JAKARTA merupakan sekolah luar biasa swasta satu-satunya di DKI Jakarta yang memusatkan pada pengembangan akademis dan kemandirian disabilitas khususnya disabilitas fisik, yang dalam proses belajar menggunakan Kurikulum Merdeka, Kurikulum K-13 dan Kurikulum Internal SLB D-D1 YPAC Jakarta serta mengutamakan keterpaduan layanan yang diberikan dalam sistemContinue Reading
Unjuk Karya Lukisan 16 Disabilitas Fisik & Cerebral Palsy “Selayang Pandang”
Dengan mengusung tema “Selayang Pandang”, 16 disabilitas fisik cerebral palsy binaan YPAC Jakarta untuk pertama kalinya menunjukkan hasil karya lukisan yang mengekspresikan impian, harapan, semangat dan perjuangan hidup mereka untuk dipersembahkan kepada masyarakat. Gelaran yang dilaksanakan selama tiga hari pada tanggal 26, 27, 28 Januari 2023 di Mitra Hadiprana Boutique Mall-Kemang JakartaContinue Reading
Dengan Semangat #DareToBeActive, GELIGA Berbagi di YPAC Jakarta
Didukung oleh BenihBaik.com, GELIGA melalui campaignnya Dare To Be Active, berkunjung ke Yayasan Pembinaan Anak Cacat (YPAC) Jakarta, Kamis (19/01/2023). GELIGA memberikan bantuan untuk menunjang layanan kegiatan yang ada di YPAC Jakarta, seperti kesehatan, pendidikan, unit karya, dan sosial. Hal ini disambut baik oleh Direktur Pelaksana YPAC Jakarta, Bp. AgoesContinue Reading
Pameran Lukisan “Selayang Pandang”
Kamis, 26 Januari 2023 menjadi hari yang bersejarah bagi 16 disabilitas fisik cerebral palsy binaan YPAC Jakarta yang untuk pertama kalinya mereka menunjukkan hasil karya lukisan yang kurang lebih satu tahun dipersiapkan untuk dipersembahkan kepada masyarakat. Secara resmi, pameran lukisan disabiltas fisik cerebral palsy binaan YPAC Jakarta dibuka di MitraContinue Reading
SELAYANG PANDANG – PAMERAN LUKISAN DISABILITAS FISIK & CEREBRAL PALSY YPAC JAKARTA
Selayang Pandang adalah ajang pameran lukisan yang mengekspresikan impian, harapan, semangat dan perjuangan hidup dari pelukis disabilitas fisik Cerebral Palsy binaan YPAC Jakarta.Insan istimewa YPAC Jakarta dengan penuh semangat mencoba melukis dan mampu menghasilkan karya yang luar biasa. Ini adalah persembahan tulus dari mereka kepada masyarakat dan menjadi bagian dariContinue Reading
Jangan Takut Berkata “JANGAN” – Ibu Monique – Podcast YPAC Jakarta
Menjadi orangtua memang tidak ada sekolahnya, sehingga dibutuhkan kesadaran mendidik diri sendiri dan mencari bekal dari sharing pengalaman. Kali ini, sahabat kami Ibu Monique Arianto seorang entrepreneur & penulis buku yang saat ini bermukim di Perth-Australia, kami undang secara khusus dalam program podcast Bincang Seru, untuk berbagi banyak hal bersamaContinue Reading
Pengalaman Hebat Dari Mamah Hebat Dalam Merawat ABK
Halo-halo sahabat YPAC Jakarta! Gimana harinya? Semoga baik-baik saja ya. Bagi yang harinya sedang tidak baik-baik saja, tenang, ada kabar baik nih.. Guess who’s back? – Bincang Seru – Siapa nih yang rindu menonton atau mendengarkan perbincangan menarik dan tentunya bermanfaat dari YPAC Jakarta? Yuk temu kangen! Dalam rangka memperingatiContinue Reading
Anniversary 1 Dekade White Car Community
Bertepatan dengan Hari Disabilitas Internasional yang jatuh pada tanggal 03 Desember 2022 kemarin, Komunitas White Car Community genap berusia 10 tahun. Untuk merayakan 1 dekade usia White Car Community, White Car community melakukan kegiatan CSR dengan berdonasi berupa uang untuk kebutuhan pembinaan anak-anak disabilitas YPAC Jakarta sejumlah Rp 13.155.555,- danContinue Reading
PEKAN AKSI BAIK PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA – SLB D-D1 YPAC JAKARTA – TAHUN PELAJARAN 2022/2023
Pentas seni Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila merupakan salah satu kegiatan puncak pada program pencapaian kompetensi dan karakter sesuai dengan Profil Pelajar Pancasila pada akhir semester ganjil di SLB D-D1 YPAC Jakarta Tahun Pelajaran 2022/2023. Program Penguatan Profil Pelajar Pancasila telah dicanangkan oleh pemerintah yang berorientasi kearah penguatan dan diseminasiContinue Reading
Program “Market & Charity Day” Srikandi & IIKBM Region 3
Srikandi Mandiri merupakan wadah untuk membangun support system bagi seluruh pegawai perempuan di Bank Mandiri dengan tagline diversity, equality dan unity. Pada bulan November kemarin, Srikandi Mandiri baru saja mengadakan kegiatan Charity yaitu penggalangan dana untuk kemudian disalurkan kepada Yayasan Sosial. Alhamdulillah, dalam rangkaian Program “Market & Charity Day” SrikandiContinue Reading
Pentas Seni Sekolah Global Sevilla Puri Indah
Dalam rangka kegiatan Pentas Seni Tahunan Global Sevilla Puri Indah yang bertema “One More Day of Music”, siswa/i SLB D-D1 YPAC Jakarta mendapatkan kesempatan untuk tampil mengisi acara dikegiatan Pentas Seni Tahunan Sekolah Global Sevilla. Tak kalah hebat, performance siswa/i SLB D-D1 YPAC Jakarta tampil dengan keren diatas panggung PentasContinue Reading
Dance Workshop with Cerebral Palsy
Dalam rangkaian program tour “Dance To Connect” di Indonesia selama 2 minggu, grup tari asal New York – Amerika Serikat BATTERY DANCE telah melakukan pertunjukan tari di Makassar, Palangkaraya, Mataram, Serang dan yang berakhir, di Jakarta. Sebelum melaksanakan pertunjukkan di Jakarta, mereka memberikan pelatihan tari kepada 16 orang disabilitas cerebralContinue Reading
CSR PT. DANAREKSA INVESTMENT MANAGEMENT
Layanan hidroterapi yang tersedia di YPAC Jakarta merupakan suatu bentuk layanan terapi dengan dasar layanannya adalah pool therapy dan dilaksanakan oleh seorang fisioterapis. Terapi yang dilakukan oleh pasien, berdasarkan hasil rekomendasi hasil asesmen dengan program hidroterapi. Kolam hidroterapi YPAC Jakarta telah dilengkapi dengan fasilitas water heater agar suhu air padaContinue Reading
Peringatan World Cerebral Palsy Day 2022
Peringatan World Cerebral Palsy Day 2022 Hari Kamis, 6 Oktober 2022 menjadi hari yang menggembirakan bagi anak-anak Cerebral Palsy (CP) di Jakarta dan sekitarnya. Bertepatan dengan Hari Cerebral Palsy se-Dunia tahun 2022, YPAC Jakarta memperingati dengan beragam aktivitas. Terbagi menjadi 2 kelompok, yaitu kegiatan Motor Activity Training Program (MATP) danContinue Reading
Buletin YPAC Jakarta Edisi 04
Halo Sahabat YPAC Jakarta! “POTRET YPAC JAKARTA” – edisi keempat Vol.04/2022 sudah bisa sahabat baca nih! Ragam kegiatan tiga bulanan yang terangkum dalam buletin ini semoga dapat melengkapi kebutuhan informasi layanan dan kegiatan disabilitas binaan dan peran serta semua pihak dalam menyiapkan kemandirian mereka. Selamat Membaca.. https://drive.google.com/drive/u/2/folders/1BRYVcwLdj6OZ4l15UxvI-e01h9aubpK4
Buletin YPAC Jakarta Edisi 03
Halo Sahabat YPAC Jakarta! POTRET YPAC JAKARTA yang merangkum ragam kegiatan dan dan peristiwa tiga bulanan di YPAC Jakarta edisi ketiga Vol. 03/2022 telah terbit dan bisa sahabat baca melalui linktree yang ada di bio Instagram kami. Semoga buetin ini dapat melengkapi kebutuhan informasi layanan dan kegiatan disabilitas binaan danContinue Reading
Buletin YPAC Jakarta Edisi 02
Halo Sahabat YPAC Jakarta! “POTRET YPAC JAKARTA” – yang merangkum ragam kegiatan dan peristiwa tiga bulanan di YPAC Jakarta edis kedua Vol.02/2021 bisa sahabat baca melalui website dan tautan linktree di profile Instagram kami. Semoga buletin ini dapat melengkapi kebutuhan informasi layanan dan kegiatan disabilitas binaan dan peran serta semuaContinue Reading
Buletin YPAC Jakarta Edisi 01
Halo Sahabat YPAC Jakarta! Kini YPAC Jakarta menghadirkan “POTRET YPAC JAKARTA” – sebuah media yang merangkum ragam kegiatan dan peristiwa tiga bulanan di YPAC Jakarta. Edisi perdana dari buletin ini menyajikan kegiatan dan peristiwa di YPAC Jakarta bulan Juli, Agustus dan September 2021. Yuk.. segera cek buletin edisi pertama ini Vol.01/2021Continue Reading
Support positif keluarga untuk perkembangan Anak Berkebutuhan Khusus
Pada Episode Bincang Seru Episode kali in ini, Bapak Agoes akan menjelaskan mengenai dukungan yang dibutuhkan bagi ABK dan juga berbagi cerita tentang pengalaman-pengalaman berkesannya selama 25 tahun mengajar. Cerita tersebut dapat menambah insight Sahabat YPAC Jakarta untuk lebih memahami ABK melalui jenis-jenis respon ABK yang mungkin selama ini tidakContinue Reading
Dari cabut gigi, jatuh, sampe keseleo.. itu bisa kalau mau terapi Fisioterapi!
Pada episode bincang seru kali ini kita akan membahas mengenai perbedaan antara Fisioterapi & Fisioterapis, dan juga berbicara mengenai hal – hal yang sering terjadi disekitar kita yang sepertinya sepele namun bisa berakibat buruk di masa depan. Dan untuk sahabat YPAC Jakarta yang ingin mengetahui lebih lengkap seputar informasi lengkapContinue Reading
SERUNYA LOMBA HUT RI KE-76, MESKIPUN SECARA VIRTUAL
SLB D-D1 YPAC Jakarta sebagai motor kegiatan hari besar nasional, menyelenggarakan peringatan kemerdekan yang telah didapatkan 76 tahun lalu dengan Upacara Bendera virtual tepat dilaksanakan pada tangal 17 Agustus 2021 dengan diikuti oleh seluruh warga YPAC Jakarta, tamu undangan dan PT. Neptune Energy sebagai salah satu donatur yang turut berpartisipasi.Continue Reading
Mendidik Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) belajar mandiri
Apa sih Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) itu? Bagaimana kita bisa tahu jika seorang anak merupakan ABK? Kapan orangtua perlu waspada dengan perkembangan anak? Apa yang harus kita lakukan ketika anak kita terdiagnosa memiliki kebutuhan khusus? Eits, jangan khawatir, Sahabat YPAC Jakarta gak sendiri kok. Dalam Bincang Seru kali ini, BapakContinue Reading
Diary kegiatan menggambar terbimbing untuk anak-anak CP ( Cerebral Palsy ) di YPAC – Jakarta CP Center
Mungkin terkesan klise. Bukan hasil yang diutamakan, karena tidak pernah ada standar bagus atau indah, yang sangat dipengaruhi selera. Namun proses pencapaian suatu hasil adalah yang terpenting. Disana ada nilai kerja keras, semangat pantang menyerah, keberanian mencoba. Semua nilai itu yang pada awalnya dibatasi oleh pertanyaan besar : APA BISAContinue Reading
YPAC Jakarta menerima bantuan sosial dari JICA (Japan International Cooperation Agency)
Pada hari Sabtu, 24 Oktober 2020, YPAC Jakarta menerima bantuan sosial dari JICA (Japan International Cooperation Agency). Bantuan diserahkan Ketua Kappija DKI Ibu Daru Diwanti yang disaksikan oleh Sekjen Kappija Pusat, Bapak Afdal Marda Tepat pukul 10.30, Bapak Agoes Rahman, Direktur Pelaksana YPAC Jakarta, yang juga alumni Kappija 21, menerimaContinue Reading
KONSULTASI DI KLINIK YPAC JAKARTA
Apa kabar Teman baik YPAC , semoga semua dalam kondisi sehat ya. Mimin mau mengingatkan teman-teman untuk tetap melakukan cek kesehatan secara rutin ya, agar dapat mengurangi risiko penyakit kesehatan potensial yang berbahaya. Terlebih dalam masa pandemi seperti sekarang ini, kepedulian terhadap kesehatan diri harus lebih ditingkatkan. Dengan melakukan cek kesehatanContinue Reading
MARI BERDONASI DENGAN LANGKAHBAIK.COM
Setiap dukungan dan beragam bantuan, akan sangat berarti. Terimakasih kepada semua pihak yang selama ini telah berdonasi dan ikut menjadi bagian dari upaya kami memandirikan teman-teman disabilitas. Tetaplah dukung #langkahbaik kami dan ajak #temanbaik kita, berbagi untuk YPAC JAKARTA melalui LangkahBaik.com